Jumat, 27 April 2012

Cara mengubah warna baju dengan photoshop

,

Cara mengubah warna baju pada foto dengan photoshop caranya cukup simple dan tidak ribet

ok langsung saja, Cara mengubah warna baju pada foto dengan photoshop :

[1] Pertama anda buka foto yang  akan anda rubah warna bajunya.

[2] Misalnya disini saya menggunakan foto adik saya.

[4] Kemudian anda seleksi bagian baju sesuai keiginan anda.

[5] Kemudian anda klik menu IMAGE >> ADJUSTMENT  >> dan pilih HUE SATURATION.

Kemudian akan muncul kotak untuk mengatur hue saturation tersebut.
Nah disitu anda centang COLORIZE. Kemudian atur sesuai keinginan anda. misalnya disini saya atur manjadi. Hue : 193, saturation : 58, dan lightness  : -8.

[6] Dan hasilnya adalah seperti ini.
Jika anda mau mengubah warna baju bagian bawahnya, anda tinggal seleksi lagi kemudian hue saturation lagi. Tapi ingat ya, jika mengatur hue saturationnya centang dulu kotak COLORIZE.

2 komentar to “Cara mengubah warna baju dengan photoshop”

  • 11 Agustus 2012 pukul 05.46
    FreakALiens says:

    wah keren gan,

    delete
  • 13 Agustus 2012 pukul 00.35
    Unknown says:

    terima kasih gan.. :)

    delete

Posting Komentar

TRIK dan TIPS menarik Photoshop


gal_01

Cara Mendesain Baju dengan Photoshop

  gal_02

Manipulasi Jari Menjadi Ular Dengan Photoshop

  gal_03

Manipulasi Jeruk Berisi Kiwi Dengan Photoshop

  gal_04

cara membuat foto sketsa pensil di Photoshop

 

Anjas dwi Blog Copyright © 2011 -- Template created by O Pregador -- Powered by Blogger