Sabtu, 26 Mei 2012

Cara membuat brush Photoshop sendiri

,
Hai.. ok langsung ke TKP “Cara membuat brush Photoshop sendiri”

[1] Yang pertama dan yang paling utama adalah membuka Photoshop anda.

[2] kemudian anda buat lembar kerja baru. Klik menu FILE >> kemudian klik NEW.
Dan atur ukuran lembar kerja tersebut menjadi



 Name : Brush (sesuai keinginan anda)
 Preset : Costum
Widht : 800 pixel
 Height : 600 pixel
 Color mode : RGB color 8 bit.
 Background content :  white



Kemudian and aklik OK.


[4] selanjutnya anda buat layer baru. Caranya klik ICON new layer yang barada tepat di bawah pallete.


[5] kemudian pada layer baru tersebut, buatlah sebuah gambar sesuai kreasi anda. misalnya disini saya menggambar sharingan.


[6] selanjutnya anda hapus layer background putih tadi.



Hasil sementara gambar sharingan tersebut akan seperti ini dan background tadi hilang.



[7] Nah yeng terakhir kita jadikan brush. Caranya klik menu EDIT >> DEFINE BRUSH PRESET.



Kemudian akan muncul kotak unutk memberi nama brush tersebut. Disitu anda beri nama sesuai keinginan anda, misalnya disini saya beri nama brush sharingan.



Kemudian jka sudah klik OK.
Selesai.. secara otomatis gambar sharingan akan menjadi brush. Coba anda cek pada pilihan brush.




Jika ada. Maka brush berhasil di simpan.
Demikian postingan Cara membuat brush Photoshop sendiri mudah-mudahan bermanfaat.








5 komentar to “Cara membuat brush Photoshop sendiri”

  • 10 September 2012 pukul 01.37
    Unknown says:

    thank sob atas komentarnya..
    ok.. ane udh follow..

    delete
  • 27 Oktober 2012 pukul 15.51
    ISyamsun says:

    Salam.
    sob kalau bikin folder baru bisa ga?
    jadi nyimpennya kaga di tempat brush bawaannya?

    delete
  • 20 Februari 2013 pukul 13.54
    Bang Sastro says:

    wah ilmu yg bermanfaat..
    ijin sedot gan.
    ditunggu kunjungan baliknya :)

    delete
  • 30 September 2013 pukul 21.11
    Unknown says:

    m suwon

    delete
  • 26 Juli 2016 pukul 19.52
    Ida Wama says:

    MANTAB

    delete

Posting Komentar

TRIK dan TIPS menarik Photoshop


gal_01

Cara Mendesain Baju dengan Photoshop

  gal_02

Manipulasi Jari Menjadi Ular Dengan Photoshop

  gal_03

Manipulasi Jeruk Berisi Kiwi Dengan Photoshop

  gal_04

cara membuat foto sketsa pensil di Photoshop

 

Anjas dwi Blog Copyright © 2011 -- Template created by O Pregador -- Powered by Blogger